Softener BENSOFT Kemasan Pouch 900 ml

Harga reguler 18.000,00

Biaya pengiriman dihitung saat checkout.

Izin PRODUKSI NO : FK.01.03/VI/313/2018

Izin EDAR : Nomor Izin Edar PKD 20202811162

Sertifikat HALAL MUI : 15330024050317


Udara yang panas serta sinar matahari yang begitu terik terkadang membuat baju jadi berbau tidak sedap. Hal ini tentunya mengganggu penampilan. Ingin mengatasi hal ini, Bensoft , sebagai brand pelembut pakaian terdepan di Indonesia , memperkenalkan koleksi terbarunya.

Bukan sembarang pelembut atau pewangi, produk Bensoft kali ini memiliki teknologi tahan panas yang menawarkan wangi mewah yang dapat bertahan lama pada pakaian, di segala kondisi cuaca. Teknologi tahan panasnya ini pun mampu memberikan kesegaran yang tahan lama saat pakaian disentuh maupun tergesek

Dirancang khusus bagi para pengguna di Iklim Tropis di  Indonesia, formula dari Bensoft dengan aroma Micro capsule prfum  menghadirkan wewangian yang menjadi ciri khasnya Product pantura  akan membuat kamu tetap wangi dan juga segar sepanjang hari.

Nggak hanya meluncurkan koleksi aroma mewah , Bensoft juga ikut mengenalakna technologi Micro Capsul parfum di Indonesia  kehadiran Bensoft baru dengan Teknologi Tahan Panas ini untuk membantu masyarakat  di Indonesia agar dapat beraktivitas lebih nyaman dan percaya diri

Jadi, untuk kamu yang ingin wangi seharian meski terkena panas, segera coba koleksi terbaru dari Bensoft  ini yuk!

Bensoft adalah , Pelembut atau softener baju Untuk laundry sekaligus anti bachteriaDengan teknology micro capsules Heat resistance 80°CParfum membuat baju tetap wangiDan Lembut meskipun baju sudah keringTidak itu saja di lengkapi Dengan anti bachteria Sehingga aman untuk perendaman Dan membunuh bachteri yang merugikan

Dengan pilihan wangi

1. Shakura 

2. Maura

3. Rosa


Komposisi Air 80 % Ecosoftener 15% Micro capsul fragrance 5 %

Cara pakai 1. Tuang bensoft ke dalam mesin cuci Dengan perbandingan 11 ml per kg baju

2. Jika untuk perendaman tuang bensoft 50 ml untuk 5 liter air kemudian rendam 30 menit dan cuci seperti biasa